Kulit Bundar

New Age of Sports Community

Element6
Element6

Peluang Terciptanya Big Match Di Playoff Liga Europa


Jakarta – Liga Europa sudah menuntaskan seluruh pertandingan do fase penyisihan grup. Hasilnya deklaoan tim lolo sebagai juara grup dan otomatis berlaga di babak 16 Besar, sedangkan delapan tim lainnya lolos sebagai runnerup grup dan harus melewati babak playoff melawan delapan tim yang terdegradasi dari Liga Champions.

Sengan adanya aturan baru ini, maka akan tercipta peluang terjadinya Big Match di babak playofff. Dimana Manchester United dan AS Roma yang hanya finish sebagai runner up penyisihan grup bisa berhadapan dengan Barcelona, Juventus maupoun Ajax Amsterdam di babak playoff.Manchester United meraih kemenangan 1-0 atas Real Sociedad dalam laga matchday 6 fase grup Liga Europa 2022/2023 yang digelar di Reale Arena, Jumat (4/11/2022) dini hari WIB. Gol penentu kemenangan United dicetak Alejandro Garnacho.

Foto: fin.co.id

Kemenangan ini tetap tak mampu membuat Manchester United menggusur Sociedad dari puncak klasemen Grup E. Cristiano Ronaldo cs pun harus puas finis sebagai runner-up. Sama-sama meraih 15 poin, Setan Merah kalah selisih gol dari Sociedad. Seperti United, AS Roma juga harus puas dengan posisi runner-up. Roma menjadi runner-up Grup C setelah menang 3-1 lawan Ludogorets Razgard. Dua dari tiga gol Roma dicetak Lorenzo Pellegrini dari eksekusi penalti.

Berikut hasil penyisihan grup LIga Europa musim 2022/2023

Delapan tim yang lolos otomatis ke 16 Besar Liga Europa

Arsenal (Inggris)
Fenerbahce (Turki)
Real Betis (Spanyol)
Union Saint-Gilloise (Belgia)

Real Sociedad (Spanyol)
Feyenoord (Belanda)
SC Freiburg (Jerman)
Ferencvaros (Hungaria)

Delapan tim yang lolos sebagai runner up dan harus menjalani playoff melawan tim degaradasi Liga Champions

PSV Eindhoven (Belanda)
Rennes (Prancis)
AS Roma (Italia)
Union Berlin (Jerman)

Manchester United (Inggris)
Midtjylland (Denmark)
Nantes (Prancis)
AS Monaco (Prancis)

Tim yang terdegradasi dari Liga Champions

Ajax (Belanda)
Barcelona (Spanyol)
Juventus (Italia)
Leverkusen (Jerman)


Salzburg (Austria)
Sevilla (Spanyol)
Shakhtar Donetsk (Ukraina)
Sporting CP (Portugal)

(Yp/timKB)

Sumber foto: tribunnews.com